Upacara HUT Bhayangkara ke-76 Kabupaten Tana Toraja

    Upacara HUT Bhayangkara ke-76 Kabupaten Tana Toraja

    TANA TORAJA - Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-76 berlangsung secara serentak diikuti oleh 34 Polda dan 504 Polres yang tersebar di seluruh Wilayah Nusantata secara virtual , Presiden Republik Indonesia, IR H.Joko Widodo bertindak sebagai Inspektur Upacara, Berlangsung di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri Selasa (5/7/2022) 

    Upacara peringatan hari lahir korps Bhayangkara ini juga diikuti oleh para Forkopinda di seluruh wilayah Indonesia. 

    Polres Tana Toraja, yang mengikuti upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-76 secara virtual di halaman Apel, melibatkan pasukan peserta upacara terdi dari Perwira Pertama Polres Tana Toraja, Sat Samapta, Sat Lanta, dan TNI Bhabimkantibmas , Sat Reskrim, Intelkam, Sat pol PP, Dishub Kabupaten Tana Toraja. 

    Peserta Upacara Hari Bhayangkara ke-76 dipimpin oleh Kapolres Tana Toraja, AKBP Juara Silalahi SIK, MH sementara komandan Pasukan diamanahkan ke Iptu Aksan Suwardy, turut hadir Forkopinda Tana Toraja berdiri bersama Kapolres mengikuti upacara virtual. 

    Presiden Republik Indonesia, IR H.Joko Widodo dalam amanatnya yang dikutip melalui siaran langsung Live Streaming, berikan apresiasi atas kerja keras Polri selama ini 

    "Atas nama rakyat, bangsa dan negara, saya menyampaikan selamat hari Bhayangkara ke-76 dan memberikan penghargaan atas kerja keras polri dalam melayani rakyat, dalam membela bangsa dan negara, saya dan seluruh rakyat indonesia menaruh harapan besar pada polri. Organisasi Polri tembus sampai ketingkat desa, dan setiap hari anggota polri bersentuhan langsung dengan masyarakat, "kata Presiden RI

    .presiden juga mengingatkan tingkat kepercayaan masyarakat yang dapat merubah setiap saat, " Kecerobohan sekicil apapun, itu dapat merusak institusi Pokri, oleh karena itu, bekerjalah dengan hati-hati, bekerjalah dengan Presisi, "ucap Joki Widodo 

    Dalam amanatinnya ini, presiden juga menyebutkan 3 agenda nasional yang memerlukan dukungan dari polri yaitu, pembangunan Ibukota yang baru, agenda G20, agenda Demokrasi Pileg, Pilpres, Pilkada serentak 2024.

    "Saya mengingatkan, rasa keadilan dan kemanfaatan hukum harus dirasakan oleh masyarakat. Polri harus mengedepankan upaya pencegahan dalam jaga kamtibmas, lakukan berbagai tindakan pemolisian dengan humanis jadikan penegakan hukum sebagai upaya terakhir harus taat prosedur dan menjunjung tinggi hak asasi masyarakat, "beber Jokowi.mengingatkan 

    Terakhir Presiden Republik Indonesia, IR H.Joko Widodo ucapkan dukungan moral bagi seluruh insan Polri dimanapun berada. (HUM) Tana Toraja 

    parepare | sulsel
    MUH. NUR ARIF

    MUH. NUR ARIF

    Artikel Sebelumnya

    ITH Kota Parepare, Sivitas Akademik Bincang...

    Artikel Berikutnya

    Hari Bhayangkara ke-76 Polres Parepare Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Babinsa Timika Ajarkan Matematika Metode Gasing di SD Inpres Nawaripi
    Polri Tegas Tindak Pelanggaran Etik Kasus DWP 2024
    Satgas Yonif 715/Mtl Gelar Pelayanan Kesehatan kepada Masyarakat di Papua
    Hendri Kampai: Tidak Siap Menampung Anak-anak Cerdas Lulusan Luar Negeri, Indonesia Terancam 'Brain Drain'

    Ikuti Kami